Bukan Ling, Ini Hero Favorit Mobile Legends RRQ Albert

Jungler dari Rex Regum Qeon (RRQ) Hoshi yaitu Albert rupanya mengungkapkan bahwa hero favorit dirinya bukan Ling.

RRQ Albert tentu sangat dikenal dengan keahliannya dalam menggunakan assassin. Sebagai jungler ia lebih menyukai hero-hero assassin ketimbang jenis yang lain.

Tentu kita tahu hero signature miliknya yang selalu saja di-ban selama MPL, yakni Ling. Kelihaian Albert dalam menggunakan Ling cukup menyusahkan pihak lawan hingga tak jarang di-ban.

Albert bisa dibilang sangat mumpuni dalam menggunakan hero tersebut. Ia mampu memanfaatkan potensi Ling secara maksimal.

Namun, siapa sangka dirinya pun belum menjadikan Ling sebagai hero favorit. Melihat keahliannya menggunakan Ling, Albert mengaku dirinya memiliki hero yang lebih ia sukai. Kira-kira hero apa ya?

BACA JUGA: ONIC CW Sebut Pemain Mobile Legends yang Paling Jago di Indonesia

Selena & Harith Adalah Hero Favorit RRQ Albert

<img data-attachment-id="128899" data-permalink="https://www.revivaltv.id/ling-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert/albert-favoritt/" data-orig-file="http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-5.jpg" data-orig-size="1366,768" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"0"}" data-image-title="Hero Favorit Albert" data-image-description="

Hero Favorit Albert

” data-image-caption=”

Photo via Empetalk

” data-medium-file=”http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-1.jpg” data-large-file=”http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert.jpg” loading=”lazy” width=”1024″ height=”576″ src=”http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert.jpg” alt class=”wp-image-128899″ srcset=”http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert.jpg 1024w, http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-1.jpg 300w, http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-2.jpg 768w, http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-3.jpg 750w, http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-4.jpg 1140w, http://www.dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/11/bukan-ling-ini-hero-favorit-mobile-legends-rrq-albert-5.jpg 1366w” sizes=”(max-width: 1024px) 100vw, 1024px”>

Photo via Empetalk

BACA JUGA: Sebagai Pelatih SMG, RRQ Xin Akui James Berikan Pengaruh Besar

Melalui Empetalk bersama Jonathan Liandi, Albert ungkapkan hero favoritnya selama bermain Mobile Legends. Ternyata bukanlah Ling, hero yang selama ini selalu menjadi langganan ban pada tim RRQ Hoshi ketika MPL.

“Engga, gue malah lebih suka main mage. Hero favorit gue Selena atau Harith. Soalnya gue dulu main mid.” Ungkap Albert.

Ternyata Selena dan Harith adalah dua hero yang difavoritkannya. Lantas hal ini mengejutkan Jonathan Liandi, mengingat Ling milik Albert yang sangat jago untuk dimainkan.

Albert sudah cukup lama bermain Mobile Legends, dan diposisikan sebagai midlaner pada awalnya. Sehingga kemampuannya sebagai jungler terbilang hal yang cukup mengesankan.

BACA JUGA: RRQ Albert Sebut Jungler Terjago, Ada yang Bukan dari Indonesia!

Bagi Albert menggunakan hero Ling dan menjadi terkenal karena hero tersebut, bukan berarti ia menyukai Ling. Bahkan hingga saat ini, ia masih senang dengan hero lamanya seperti Selena dan Harith.

Jika dilihat kembali Ling Albert mencapai win rate 100% pada MPL ID Season 8, namun dengan kemampuan seperti ini pun, Ling tidak menjadi hero favoritnya. Bagaimana menurut sobat RevivaL?

BACA JUGA: Pemain Bren Esports Beri Semangat Kepada RRQ Xin Menjelang M3

[embedded content]

Ikuti lini masa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.

Editor: Rafdi Muhammad