RRQ Xin Ungkap Nasib Tim Indonesia yang Nantinya Tak Lolos M3

RRQ Xin baru-baru ini mengatakan kegiatan yang akan hadir untuk tim MPL Indonesia yang tidak lolos ke turnamen M3 World Championship.

Seperti yang kita ketahui sebelumnya, setelah turnamen MPL Season 8 ini selesai, nantinya akan ada kejuaraan dunia Mobile Legends yang ketiga yaitu M3.

BACA JUGA: Udil Sebut Alasan Tidak Ikut Esports PON XX 2021 Papua

Indonesia sendiri nantinya akan kembali berpartisipasi di ajang M3, mereka akan dipilih dari hasil akhir MPL Season 8 ini, hanya sang juara dan runner-up Mobile Legends Professional League (MPL) Indonesia Season 8 saja yang bisa ikut.

Lantas bagaimanakah nasib dari tim-tim lainnya yang tidak lolos ke M3, apakah mereka hanya akan libur dan latihan tanpa mengikuti suatu turnamen bergengsi? RRQ Xin punya jawabannya.

BACA JUGA: Alter Ego Vs EVOS Week 6 MPL Season 8, Kiboy Dukung Tim Ini

RRQ Xin Ungkap Nasib Tim yang Tak Lolos M3

<img data-attachment-id="110421" data-permalink="https://www.revivaltv.id/apabila-tak-dimainkan-xinn-akui-siap-pindah-dari-rrq-hoshi/20210418_115304/" data-orig-file="https://i0.wp.com/www.revivaltv.id/wp-content/uploads/2021/04/20210418_115304.jpg?fit=1280%2C719&ssl=1" data-orig-size="1280,719" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"0"}" data-image-title="RRQ XINN" data-image-description="

RRQ XINN

” data-image-caption=”

Sumber: Instagram @rrq_xinn

” data-medium-file=”https://i0.wp.com/www.revivaltv.id/wp-content/uploads/2021/04/20210418_115304.jpg?fit=300%2C169&ssl=1″ data-large-file=”https://i0.wp.com/www.revivaltv.id/wp-content/uploads/2021/04/20210418_115304.jpg?fit=1024%2C575&ssl=1″ width=”1024″ height=”575″ src=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-1.jpg” alt=”RRQ Xin Ungkap Nasib Tim yang Tak Lolos M3″ class=”wp-image-110421″ srcset=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-1.jpg 1024w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-2.jpg 300w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-3.jpg 768w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-4.jpg 750w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-5.jpg 1140w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2021/09/rrq-xin-ungkap-nasib-tim-indonesia-yang-nantinya-tak-lolos-m3-6.jpg 1280w” sizes=”(max-width: 1000px) 100vw, 1000px” data-recalc-dims=”1″>

Sumber: Instagram @rrq_xinn

Baru-baru ini melalui konten live streamingnya, RRQ Xin mengungkapkan nasib dari tim-tim Indonesia yang tak lolos M3. Ternyata mereka tetap akan mengikuti suatu turnamen bergengsi yang berbeda.

Nantinya tim-tim itu akan mengikuti turnamen Piala Presiden Esports 2021 yang diadakan oleh pihak kementrian yang kebetulan memang jadwalnya cukup dekat bahkan berbarengan dengan M3.

BACA JUGA: Delwyn Ceritakan Arti & Awal Terbentuknya Alter Ego

“Piala Presiden ada sekarang karena misalkan ada tim yang enggak lolos M3, mereka bisa ikut Piala Presiden, tapi kalau lolos M3 enggak bisa (ikut Piala Presiden),” ungkap Xin.

Meskipin tak lolos M3, tim-tim itu tetap bisa aktif mengikuti turnamen atau kompetisi yang mana itu sangat penting untuk menjaga dan meningkatkan konsistensi permainan mereka.

BACA JUGA: Disebut Raja Gold Laner MPL Season 8, Apa Tanggapan Nino?

Ikuti linimasa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.

Editor: Rafdi Muhammad