Lebih Nyesek Kalah di M1, M2 atau M3, RRQ Xin Beri Jawaban

RRQ Xin yang sudah gagal dalam 3 M World Series (M1, M2, M3) bersama timnya, mengungkapkan kekalahan yang paling menyesak bagi dirinya.

Menjadi seorang pemain profesional memang merupakan cita-cita yang banyak dimiliki oleh kalangan anak muda zaman sekarang. Hanya saja mendengar cerita di balik seorang pemain profesional, ternyata tidak semudah itu.

Xin yang sudah kurang lebih 2 tahun menjadi seorang pemain profesional Mobile Legends, bercerita bahwa dirinya sudah sering mendapatkan kekalahan terutama dalam ajang internasional.

BACA JUGA: Lebih Susah Lawan ONIC PH atau Blacklist di M3? Ini Jawaban Xin

Masih Bisa Menjadi Pemain Profesional Sampai Tahun Depan

Melalui percakapan dengan Jonathan Liandi di channel YouTube nya, Xin datang dan berbagi pengalamannya selama bertanding di M3 kemarin.

Ada banyak sekali hal yang ia lalui, dan tentu menyerang mentalnya, melihat mereka kalah dalam turnamen internasional tersebut. Seusai kekalahan, memang Xin tidak memperlihatkan kesedihan yang mendalam.

Ia mengakui bahwa di balik senyum-senyum manisnya seusai kekalahan tersebut, ada pemikiran yang berat tertanam di kepalanya untuk bisa menjuarai M World Series.

BACA JUGA: TikTok RRQ Unggah Video MobaZane, Tanda Gabung?

<img data-attachment-id="134429" data-permalink="https://www.revivaltv.id/onic-ph-blacklist-m3-xin/xin-live-stream-25/" data-orig-file="http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.jpg" data-orig-size="900,509" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"1"}" data-image-title="Xin Live Stream" data-image-description="

RRQ Xin Pemain Profesional

” data-image-caption=”

Photo via: Jonathan Liandi

” data-medium-file=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-1.jpg” data-large-file=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.jpg” loading=”lazy” src=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.jpg” alt=”RRQ Xin tentang M1 M2 M3″ class=”wp-image-134429″ width=”764″ height=”432″ srcset=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.jpg 900w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-1.jpg 300w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-2.jpg 768w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-3.jpg 750w” sizes=”(max-width: 764px) 100vw, 764px”>

Photo via: Jonathan Liandi

Jonathan pun bertanya apakah setelah mengikuti 3 musim M World Series tanpa juara, tidak memunculkan sakit hati atau rasa kecewa? Xin pun menjawab pastinya ada, dan di balik tertawanya ada rasa kecewa juga.

Ketawa-ketawa itu tuh sebenernya gua mikir kapan bisa juara M series ini, apalagi sekarang pemain pada banyak yang lebih jago, makin kepikiran lagi,” ujar Xin.

Xin pun juga menambahkan bahwa secara pribadi sebenarnya ia masih kuat dan bisa bermain sebagai pemain profesional, hanya saja kapan untuk bisa menjadi juaranya tidak diketahui.

BACA JUGA: Dapat Hujatan di M3, Ini Komentar RRQ Xin

Untuk sekarang ia masih bisa menjadi pemain profesional karena masih sering bermain sampai ke tahun depan, tetapi untuk kedepannya lagi, ia masih belum bisa memastikan.

Pribadi sih, kalau masih mau main masih bisa, tapi balik lagi juaranya enggak tau kapan. Saat ini masih bisa, karena gua masih main-main, tapi enggak tau kedepannya, kalau sekarang sama tahun depan sih masih bisa.

Soalnya skill kan masih ada, kecuali kalau udah enggak kuat ya enggak bakal dipaksa,” jelas Xin.

BACA JUGA: Bocoran Bulan Dimulainya MPL ID Season 9

Lebih Nyesek Kalah di M1, M2, atau M3

<img data-attachment-id="127186" data-permalink="https://www.revivaltv.id/rrq-xin-tidak-pensiun/rrq-xin-m3-2/" data-orig-file="http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.png" data-orig-size="889,498" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"0"}" data-image-title="RRQ Xin M3" data-image-description="

RRQ Xin

” data-image-caption=”

Photo via: MPL Indonesia

” data-medium-file=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-1.png” data-large-file=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.png” loading=”lazy” src=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.png” alt=”RRQ Xin” class=”wp-image-127186″ width=”756″ height=”424″ srcset=”http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban.png 889w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-1.png 300w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-2.png 768w, http://dewaggnews.com/wp-content/uploads/2022/01/lebih-nyesek-kalah-di-m1-m2-atau-m3-rrq-xin-beri-jawaban-3.png 750w” sizes=”(max-width: 756px) 100vw, 756px”>

Photo via: MPL Indonesia

Mewakili para netizen, Jonathan Liandi juga memberikan pertanyaan mengenai kekalahan Xin di 3 turnamen dunia secara berturut-turut setiap tahunnya.

Menurut Xin sendiri, semua kekalahan yang ia rasakan sama saja dan tidak ada bedanya. Kalah tetap kalah.

Sebenernya sama sih nyeseknya. Sama aja enggak ada bedanya,” jawab Xin.

BACA JUGA: Ibnu Riza Pastikan Kualifikasi Timnas Esports SEA Games 2022 Tidak Ada Pemain Titipan!

Bagi para penggemar esports, tentu kalian mengetahui bahwa setiap musimnya RRQ kalah semakin jauh dari peringkat 1 di M World Series.

Jadi bagi para pendukung esports Mobile Legends, khususnga RRQ Hoshi terus beri dukungan kalian untuk mereka ya.

Ikuti lini masa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.

Editor: Rafdi Muhammad