Ada banyak tim VALORANT yang sudah mendapatkan pendapatan terbanyak sejak 2020 hingga sekarang, siapa saja mereka? Banyaknya turnamen resmi telah dihadirkan oleh pihak pengembang game untuk memajukan scene VALORANT pada berbagai regional, agar pemain tidak hilang keinginan bermain dan kompetitif. Pihak VALORANT membuat turnamen berskala nasional, regional hingga tingkat dunia yang sering dilaksanakan 2-3 kali […]
Read MoreSetelah berhasil singkirkan Gambit Esports dari posisi pertama, kini Acend menjadi penguasa leaderboard regional EMEA. EMEA adalah regional terkuat saat ini, dapat kalian lihat melalui turnamen berskala dunia yaitu VALORANT Champions 2021, terdapat 4 tim dari regional tersebut yang lolos ke babak playoffs. Bukan hanya kejuaraan tahun ini, pada turnamen VCT 2021: Stage 3 Masters […]
Read MoreGLHFSon menyebutkan beberapa faktor yang menyebabkan Acend menjadi juara di VALORANT Champions 2021 setelah menang dari Gambit. Antonius Willson adalah seorang profesional caster yang sudah dikenal di scene VALORANT di Indonesia, biasa dikenal dengan sebutan nama GLHFSon. Dirinya menekuni pekerjaan ini sejak tahun 2015 yaitu pada saat CS:GO sedang marak dimainkan di Indonesia dan mulai […]
Read MoreVALORANT Champions 2021 sudah berakhir, Acend berhasil menjadi juara dunia setelah kalahkan Gambit melalui pertarungan yang sengit. Hari ke 12, yang merupakan pertandingan terakhir yang menentukan apakah akan ada juara dunia baru atau Gambit mempertahankan juara mereka untuk kedua kalinya. Turnamen dengan total prize poll sebesar 1 juta USD dan menggunakan sistem BO5 untuk menentukan […]
Read MoreVALORANT Champions 2021 sudah memasuki babak akhir, di mana Gambit Esports akan melawan Acend di babak grand final. Tersisa 4 tim yang berada di semifinal akan bertanding di hari kesebelas, 3 tim yang berasal dari regional EMEA dan LATAM yang hanya menyisakan 1 tim. Dua pertandingan sekaligus akan dilaksanakan di hari yang sama, antara Acend […]
Read MoreTerdapat 4 tim yang bertanding di hari kedelapan, Team Secret harus gugur di babak playoffs VALORANT Champions 2021 setelah kalah melawan Acend. Hari kedelapan yang merupakan hari pertama babak playoffs dimulai, pertandingan yang akan dimulai pada jam 12:00 WIB 9 Desember 2021. Mulainya pertandingan pada babak playoffs, dibuka dengan Team Secret melawan Acend dan dilanjutkan […]
Read MoreSetelah selesainya babak grup yang dilaksanakan selama 7 hari dan inilah 8 tim yang lolos ke playoffs di turnamen VALORANT Champions 2021. Tim-tim yang telah berjuang keras selama di babak grup, dengan melawan tim yang memiliki kemampuan dan kerja sama yang terbilang kuat dengan strategi yang berbeda beda. Hanya 8 tim yang terkuat, berhak dapatkan […]
Read MoreSudah enam hari berjalannya turnamen ini, sayangnya Sentinels gagal lolos ke playoffs VALORANT Champions 2021 setelah kalah di babak penentuan. Setelah diundurnya pertandingan di grup A, karena banyak penggemar dari Brazil yang protes sehingga pihak VALORANT masih meninjau ulang tentang kasus Vivo Keyd yang melakukan bug. Kini pertandingan grup A sudah dapat dimulai kembali dan […]
Read MoreKetika VALORANT Champions 2021, Vivo Keyd dianggap lakukan bug yang disengaja oleh pihak VALORANT saat melawan Acend pada map ketiga. Vivo Keyd merupakan tim asal Brazil yang ikut serta dalam turnamen VALORANT Champions 2021. Mereka lolos melalui jalur Brazil circuit point. Tim ini berada di grup A, bersama dengan 3 tim lainnya yaitu Acend, Team […]
Read MorePertandingan seru terjadi di VALORANT Champions 2021 day 4, yang mana tim kuat Sentinels harus menerima kekalahan atas Team Liquid. Terdapat 2 pertandingan yang dapat kita saksikan, yaitu Sentinels melawan Team Liquid di grup B, Gambit akan bertemu dengan Team Vikings di grup C dan pertarungan grup A harus di undur oleh pihak Riot. Banyaknya […]
Read More