Blacklist International berhasil meraih gelar juara MPL PH Season 8. Pertarungan sengit yang disuguhkan oleh BLCK melawan ONIC PH berhasil terbalaskan dengan skor kemenangan 4-1 di panggung grand final. Penantian panjang selama MPL PH Season 8 ini berhasil mendatangkan tim Blacklist sebagai juara kembali setelah season lalu. BLCK berhasil menduduki posisi juara dan mengamankan tiket […]
Read MoreNexplay EVOS Midnight utarakan permintaan maaf akibat insiden MPL PH Season 8 pekan lalu. Ia mengakui adanya ketidaksenonohan para player pada saat fase draft pick hero. Neil ‘Midnight’ De Guzman, sebagai sosok yang memegang tanggung jawab tinggi atas pemilihan hero Nexplay mengajukan permintaan maaf melalui laman Facebook-nya. Ucapan ini ia tujukan pada pihak Mobile Legends […]
Read MoreKekalahan akhirnya menjemput Bren Esports di MPL PH Season 8 yang gagal lolos ke playoffs sekaligus tidak bisa memperebutkan tiket M3. Setelah mengalami kekalahan beruntun akibat performa yang menurun di minggu sebelumnya, Bren Esports menduduki posisi yang sangat terancam. Ketika disandingkan dengan tim ECHO, mereka harus mengalami kekalahan dengan skor 0-2. Nasib Bren Esports pada […]
Read MoreTurnamen Mobile Legends di Filipina, MPL PH Season 8, baru saja menyelesaikan babak regular season dan sedang terjadi 2 kasus terhadap beberapa tim. Mobile Legends Professional League (MPL) Season 8 sedang terjadi di beberapa negara seperti Indonesia, FIlipina, dan beberapa negara di Asia Tenggara. Memasuki season kedelapan ini, tentu beberapa tim sudah tidak asing dengan […]
Read MoreBaru-baru ini laman sosial media resmi dari MPL PH mengumumkan kabar sedih kalau pelaksanaan MPL PH Season 8 nantinya akan terpaksa ditunda terlebih dahulu. Alasan MPL PH Season 8 Ditunda Mereka memberikan penjelasan kalau penundaan itu disebabkan karena adanya ECQ atau Enchanted Community Quarantine di Metro Manila yang akan berlangsung mulai tanggal 6-20 Agustus nanti. […]
Read MorePara pemain dari tim yang berhasil menjuarai kejuaraan Mobile Legends Southeast Asia Cup (MSC) 2021, Execration, telah diumumkan bermain di bawah nama tim yang pernah bermain di M2, Omega Esports. Sudah ingin memasuki Season yang baru, tidak hanya Indonesia saja, melainkan negara lain yang memiliki MPL tersendiri juga sedang mempersiapkan dengan baik roster mereka. Salah […]
Read MoreBelakangan ini ada banyak sekali kabar mengenai tim MPL PH yang diakuisisi oleh organisasi esports lain, dan berikut adalah alasannya. Mobile Legends Professional League (MPL) Philippines adalah kejuaraan resmi Mobile Legends di Filipina yang besarnya sudah hampir sama dengan Indonesia. Sudah lahir banyak sekali tim-tim yang sangat berbakat, sampai-sampai kejuaraan internasional Mobile Legends, hampir seluruhnya […]
Read MoreSalah satu organisasi esports besar dari Filipina, TNC Predator, berencana untuk membuat sebuah tim di divisi Mobile Legends, dan dikabarkan mengikuti MPL PH Season 8 nanti. Mobile Legends Professional League (MPL) merupakan salah satu turnamen besar untuk gim Mobile Legends setiap negara. Ada banyak sekali tim-tim yang berpartisipasi dalam turnamen tersebut. Salah satunya adalah Filipina, […]
Read More